Merayakan Perbukuan Sekembalinya dari London Book Fair 2019

Pada 12-14 Maret 2019, di kota London, tepatnya di Olympia Hall, Kensington, ada gelaran menarik. Dunia mengenalnya sebagai London Book Fair. Tahun 2019 ini adalah gelaran yang ke-48 kalinya, alias sudah 48 tahun diadakan. Bukan waktu yang singkat. Tema yang diangkat Taking Words Further Content Across Media. London Book Fair, […]